Jumat, 26 Februari 2016

Materi-materi ekonomi untuk tingkat SMA/SMK

Hai gais. Sesuai janji kemarin, saya akan memposting sesuatu penting. Iya.. Kali ini, saya akan membagi materi-materi ekonomi untuk tingkat SMA jurusan Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) dan SMK yang mewajibkan untuk mempelajari pelajaran ekonomi seperti jurusan Akuntansi, Management, dll. Materi yang akan saya bagikan kepada kalian yang membutuhkan dalam bentuk power point. Kenapa materi tsb dalam bentuk power point? Hal ini dikarenakan untuk mempermudahkan kalian dalam pemahaman materi tsb. Jangan lupa untuk berbagi materi ini kepada yang membutuhkan dengan men-share link download ini di mana pun bisa di facebook, path dan lain-lain. Terima kasih.

Ini link download beberapa materi ekonomi untuk tingkat SMA/SMK
       (disarankan untuk mendownload semua materi demi kelengkapan materi ekonomi)


Sekian link download materi ekonomi untuk tingkat SMA/SMK. Semoga materi yang saya bagikan bermanfaat bagi Anda semua. Dan, jangan lupa untuk men-share link tsb kepada yang benar-benar membutuhkan materi ekonomi. :)

Kamis, 25 Februari 2016

I am comeback!!

Yeah.. Setelah sekian lama berada di sini dikarenakan jadwal saya padat, akhirnya saya kembali ke sini. Ngomong-ngomong, bagaimana kabar kalian? baik-baik saja kan? Sekarang, saya makin sibuk dengan jadwal kuliah dan jadwal 3 ukm. Makin tertantang untuk menjadi orang yang sukses di tengah jadwal padat. Iya kan? Konon, kata orang bahwa untuk menjadi orang yang sukses itu ada tip-tips penting. Tips apa sajakah itu? Banyak doa, sabar menghadapi situasi sulit, dan berani "take action". Belakangan ini, saya semakin ingin menjadi orang yang sukses dan bukan berarti menjadi orang yang punya pekerjaan di kantor saja. Tetapi, menjadi orang yang sukses menciptakan jutaan lapangan pekerjaan. Untuk hal ini, tidak harus menjadi pemerintah, tetapi lewat jadi pengusaha/investor.

BTW.. Setelah postingan ini, saya akan lebih rajin memposting entri berisi rangkuman materi mata kuliah untuk fakultas ekonomi, khususnya jurusan akuntansi. Tetaplah untuk menjadi pengikut setiaku. Terima kasih dan semoga dilancarkan rejeki bagi Anda oleh Allah.